Para menteri luar negeri dari Kelompok Tujuh (G7), yang terdiri dari negara-negara demokrasi terkemuka, pada Jumat (14/3) mendesak Rusia untuk menyetujui gencatan senjata yang diusulkan oleh Amerika ...
Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dan rupiah diperkirakan masih akan dipengaruhi oleh sentimen eksternal, terutama arah kebijakan perdagangan Amerika Serikat. Apa yang harus dipersiapkan ...
Masjid Istiqlal, masjid Diaspora Muslim Indonesia di Sugarland, Texas, yang diubah dari bangunan gereja pada 2015, tak dapat menampung jemaah, terutama saat Ramadan.Dengan dana yang dikumpulkan ...
Sejumlah lembaga swadaya masyarakat di Indonesia langsung terdampak oleh pembekuan bantuan asing Amerika Serikat dan rencana penutupan USAID. Sejumlah pengamat AS mengingatkan pentingnya bantuan asing ...
Kementerian Keuangan menyatakan pemerintah akan memangkas anggaran belanja sebesar Rp306 triliun atau sekitar 8 persen dari APBN 2025 yang telah disepakati pemerintah dengan DPR. Sejumlah ekonom ...
Presiden Prabowo Subianto menginstruksikan jajarannya untuk melakukan efisiensi anggaran untuk membiayai program-program prioritas, termasuk program makan bergizi gratis (MBG). Sejumlah pihak ...
Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Luhut Binsar Pandjaitan menegaskan pemerintah tidak takut akan dikucilkan oleh negara Barat seperti Amerika Serikat usai bergabung resmi dengan BRICS. Namun pakar ...
Mayoritas publik Indonesia khawatir terhadap ketergantungan ekonomi Indonesia terhadap Tiongkok. Survei China-Indonesia 2024 yang dirilis CELIOS menunjukan adanya sejumlah kekhawatiran terkait ...
Bayangkan ChatGPT yang bisa menerjemahkan bahasa daerah Anda ke bahasa daerah lain yang mungkin belum pernah Anda dengar. Aplikasi AI seperti itulah yang sedang dikembangkan Badan Bahasa, yang membuat ...
“Orang-orang dari semua kelompok etnis di China mendapat perlakuan setara dan hak serta kepentingan mereka yang sah dilindungi sepenuhnya. Xinjiang kini menikmati stabilitas sosial dan pertumbuhan ...
Indonesia masih menjadi negara tujuan utama ekspor sampah plastik, terutama dari negara-negara maju. Para aktivis mendesak pemerintah untuk menghentikan masuknya sampah plastik ke Tanah Air karena ...
Lumpur panas Lapindo yang mengakibatkan tenggelamnya 19 desa di tiga Kecamatan di Kabupaten Sidoarjo, menjadi sejarah kelam industri ekstraktif di Indonesia. Sejak menyembur pada 29 Mei 2006 di tengah ...
Some results have been hidden because they may be inaccessible to you
Show inaccessible results